Resep Kue Brownies Enak

Resep Kue Brownies - Resep Kue Brownies adalah menjadi pembahasan kita pada kesempatan kita kali ini sehingga tidaklah heran jika kita akan berbicara full mengenai Resep Kue Brownies ini yang tentunya nanti bisa anda peraktekan di rumah tanpa menemui banyak kendala yang berarti, Nah untuk itu adalah lebih baik jika anda untuk memantengin artikel ini sampai akhir yang semoga saja bisa berguna untuk sesama dan banyak orang lain lagi.

Selain itu Resep Kue Brownies ini juga kami berikan untuk menjadi Peneman dari resep resep sebelumnya yang pernah kami bagikan di blog ini, Nah tertarik kah anda untuk mencoba memperaktekan Resep Kue Brownies ini di rumah nantinya, Jika anda tertarik untuk mencobanya adalah lebih baik untuk anda membaca artikel ini sampai tuntas.

selain itu artikel Resep Kue Brownies ini kami sadur dari blog resmi kami yakni blog Menu Makan Malam, di mana di sana kami sediakan berbagai macam Resep yang bisa anda temukan dengan Gratis, Jika anda butuh artikel update seputar Resep Masakan adalah Menu Makan Malam yang bisa menjadi solusi anda.

Baiklah untuk yang sudah tak sabar ingin mencoba memperaktekan Resep Kue Brownies ini, mari langsung saja kita melihat bahan-bahan dan Cara Membuat Kue Brownies di bawah ini

Resep Brownies

Resep Kue Brownies

Bahan-bahan Resep Kue Brownies :
  • 150 gram margarin
  • 100 gram gula tepung
  • 1 kuning telur
  • 50 gram cokelat masak pekat, dilelehkan
  • 50 gram kacang tanah, disangrai, dicincang kasar
  • 200 gram tepung terigu protein sedang
  • 1/2 sendok teh baking powder
  • 50 gram cokelat keping
  • 1 sendok teh cokelat pasta
Bahan Hiasan :
  • 25 gram cokelat masak pekat, dilelehkan
  • 25 gram cokelat masak putih, dilelehkan
Cara Membuat Resep Kue Brownies :
  1. Panaskan oven 150 derajat Celsius.
  2. Kocok margarin dan gula tepung 30 detik sampai rata.
  3. Tambahkan kuning telur. Kocok rata. Masukkan cokelat masak. Kocok rata.
  4. Tambahkan kacang dan cokelat pasta. Aduk rata. Masukkan tepung dan baking powder sambil diayak dan diaduk rata. Masukkan cokelat keeping. Aduk sampai menyebar.
  5. Cetak dalam loyang 22 x 22 x 4 cm, setebal 0,6 cm. Tusuk-tusuk dengan garpu. Oven 15 menit setengah matang dengan suhu 150 derajat Celsius. Potong-potong ukuran 4 x 4 cm. Keluarkan dari loyang.
  6. Pindahkan ke loyang lain. Tata terpisah satu demi satu. Oven lagi 45 menit dengan suhu 140 derajat Celsius sampai kering.
  7. Sajikan dengan hiasan cokelat masak putih dan cokelat masak pekat cair yang dicoret-coret.

Demikianlah artikel Resep Kue Brownies ini yang menemani hari-hari anda jika anda masih mempunyai pertanyaan seputar Resep Kue Brownies ini jangan pernah ragu untuk menanyakanya kepada kami melalui kotak komentar yang ada di bawah.
Akhir kata saya ucapkan selamat mencoba Resep Kue Brownies ini, dan semoga berhasil..


Category Article
yasri. Diberdayakan oleh Blogger.